Thursday, May 17, 2012

Top 10 Keyword Google yang paling dicari di Tahun 2011

10 Keyword Google yang paling dicari di Tahun 2011
Jika Anda memiliki sebuah blog atau website, terutama yang berkecimpung di dunia SEO, Anda akan tahu betapa pentingnya memiliki pagerank tinggi pada pencarian Google. Tanpanya Anda akan kehilangan banyak traffic. Karenanya, dengan mengetahui sepuluh keyword teratas dari penelusuran Google, Anda akan memiliki kesempatan yang lebih baik untuk muncul di hasil pencarian teratas.

Selama tahun 2011 ini Google juga telah mengumpulkan database keyword yang paling dicari. Namun di sini saya hanya menuliskan keyword yang paling populer di Indonesia. Saya tidak kaget dengan hasilnya. Karena memang keyword di bawah inilah yang paling sering orang ketik melalui Pencarian Google.

Mungkin dari hasil di bawah, ini juga bisa dijadikan sebagai hasil survey, apa saja yang sering orang cari melalui Google selama tahun 2011 ini. Sengaja dari keyword-keyword di bawah tidak saya sensor, karena saya ingin menunjukkan seperti itulah yang orang-orang Indonesia cari di intenet selama 1 tahun ini. Dan saya tidak bertanggung jawab dengan hasilnya apabila Anda mengklik keyword tersebut.


PENELUSURAN WEB PENELUSURAN GAMBAR PENELUSURAN BERITA
1. friv, +2.350%
2. togel, +190%
3. twitter, +120%
4. gemscool, +110%
5. you tube, +100%
6. youtube, +100%
7. 4shared, +90%
8. fb, +90%
9. terjemahan, +60%
10. permainan, +50%
1. smash, +1.700%
2. tante, +130%
3. abg, +120%
4. toket, +60%
5. cewek bugil, +50%
6. kontol, +50%
7. korea, +50%
8. memek, +50%
9. blackberry, +40%
10. cewek, +40%
1. sea games, +1.900%
2. gerhana bulan, +1.000%
3. detik news, +750%
4. gempa bumi, +500%
5. fb, +450%
6. rahma azhari, +400%
7. detik, +250%
8. gambar, +250%
9. games, +200%
10. news, +200%


PENELUSURAN WEB PENELUSURAN GAMBAR PENELUSURAN BERITA
1. fb, 100 point
2. facebook, 100 point
3. download, 50 point
4. lagu, 30 point
5. youtube, 25 point
6. yahoo, 25 point
7. video, 20 point
8. google, 20 point
9. 4shared, 20 point
10. games, 15 point
1. gambar, 100 point
2. foto, 100 point
3. bugil, 85 point
4. indonesia, 85 point
5. wallpaper, 65 point
6. hot, 65 point
7. logo, 60 point
8. cewek, 60 point
9. lucu, 50 point
10. artis, 40 point
1. indonesia, 100 point
2. berita, 50 point
3. video, 40 point
4. games, 35 point
5. jadwal, 30 point
6. sea games, 30 point
7. gempa, 30 point
8. facebook, 25 point
9. news, 25 point
10. bola, 25 point

sumber:

Ditulis oleh : khairul anas ~ All- Round About Knowledge
Anas InsideSobat sedang membaca artikel tentang Top 10 Keyword Google yang paling dicari di Tahun 2011. Oleh Admin, Sobat diperbolehkan mengcopy paste atau menyebar-luaskan artikel ini, namun jangan lupa untuk meletakkan link dibawah ini sebagai sumbernya

0 comments:

Leave a Reply